Sistem Perencanaan dan Pengukuran Kinerja (SiPPUJA)

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN)

Hero
Profile

Sekapur Sirih

Selamat Datang

Sistem Perencanaan dan Pengukuran Kinerja yang selanjutnya disebut SiPPUJA, adalah rangkaian sistematik dari berbagai aktivitas, alat, dan prosedur yang dirancang untuk tujuan penetapan dan pengukuran, pengumpulan data, pengklasifikasian, pengikhtisaran, dan pelaporan kinerja pada instansi pemerintah, dalam rangka pertanggungjawaban dan peningkatan kinerja instansi pemerintah.

  • Perencanaan Kinerja
  • Perjanjian Kinerja
  • Pengukuran Kinerja
  • Pelaporan Kinerja
  • Evaluasi Kinerja
Sakip Publik

Sakip Publik

Perencanaan Kinerja

Merupakan suatu proses yang berorientasi pada hasil yang ingin dicapai selama kurun watu 1 (satu) sampai dengan 5 (lima) tahun secara sistematis dan berkesinambungan.

Perjanjian Kinerja

Merupakan proses mendokumentasikan perencanaan kinerja tahunan dalam sistem perjanjian sesuai target kinerja yang ditetapkan dalam dokumen penetapan kerja.

Pengukuran Kinerja

Proses sistematis dan berkesinambungan untuk menilai keberhasilan dan kegagalan pencapaian sasaran, sesuai target kinerja yang ditetapkan dalam dokumen penetapan kerja.

Pelaporan Kinerja

Dokumen yang berisi gambaran, perwujudan akuntabilitas kinerja setiap unit kerja.

Evaluasi Kinerja

Untuk perbaikan kinerja kualitas publik. Penguatan akuntabilitas kinerja merupakan salah satu program yang dilaksanakan dalam rangka reformasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP).

Visitor Today

Visitor Online

Total Hits

Total Visitors

HUBUNGI KAMI

HUBUNGI KAMI

Alamat:

Jl. Permata No. 1, Halim Perdana Kusuma Jakarta Timur, 13650

Telepon:

021-8098018